Mohon tunggu...
Nabil bilanur
Nabil bilanur Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa Uin Malang ( PBA)

hidup sekali hiduplah yang berarti

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Review Buku "Orientasi ke Arah Pemahaman Filsafat Ilmu"

17 Februari 2020   23:14 Diperbarui: 17 Februari 2020   23:14 311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

BAB 11 :  ETIKA DAN MORAL DALAM ILMU PENGETAHUAN

                Etika biasanya berkaitan dengan perkataan moral . Perbedaan antara etika dan moral dalam kegiatan sehari hari ,yaitu moral untuk penilaian perbuatan yang dilakukan, sedangkan etika untuk pengkajian sistem nilai nilai tertentu. Etika sebagai ilmu dapat dibedakan menjadi 3, etika deskriptif, etika normative, dan meta-etika. Secara etimologis, kata moral sama dengan etika. Jika moral dipakai kata sifat artinya sama dengan etiis, jika dipakai sebagai kata benda artinya sama dengan etika.  

Perkembangan ilmu tidak pernah lepas dari ketersinggungan berbagai masalah moral. Baik dan buruknya ilmu sangat dipengaruhi oleh kebaikan atau keburukan moral para penggunanya.  Banyak kelebihan yang dimilki manusia menuju kebahagiaan dunia dan akhirat yang melalui ini manusia mengembangkan ilmu pengetahuannya sehingga dapat menemukan penemuan penemuan baru yang belum ada sebelumnya.

BAB 12 : PERSEPEKTIF ILMU,SENI DAN AGAMA

                Hakikat ilmu dari segi ontologis adalah tentang apa dan sampai mana pencapaian ilmu. Hakikat ilmu , yaitu dalam istilah bahasa arab 'ilm yang berarti memahami, mengerti, atau mengetahui. Ilmu merupakan pengetahuan khusus di mana seseorang mengetahui penyebab sesuatu dan mengapa. Ilmu bersifat metodis, yaitu upaya yang dilakukan untuk meminimalisir kemungkinan terjadinya bisa dilihat dalam intisari ekspresi dari kreativitas. Estetika (seni) memiliki sifat universal, berlaku untuk umum. Keterbatasan sifat universal berkaitan erat dengan karakter universal ilmu eksata.

                Hakikat Agama, fungsi agama adalah memelihara integritas seseorang dari seseorang atau sekelompok orang agar hubungannya dengan Tuhan, semesta , dan alamnya tidak kacau. Agama itu timbul sebagai jawaban manusia atas penampakan realitas tertinggi secara misterius yang menakutkan tetapi sekaligus memesonakan.

                Hakikat Budaya, budaya merupakan hal hal yang berkaitan dengan budi dan akal manusia. , budaya adalah keseluruhan sistem, gagasan, tindakan, hasil kerja manusia dijadikan milik manusia dengan belajar.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun