Mohon tunggu...
nabila virgin
nabila virgin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

3 Tips Menurunkan Berat Badan setelah Melahirkan

7 Juni 2022   17:34 Diperbarui: 7 Juni 2022   17:36 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

memenuhi kebutuhan  gizi. Menurunkan berat badan secara ekstrem ditakutkan akan memengaruhi produksi ASI ibu.

Terdapat beberapa cara untuk menurunkan berat badan tanpa memengaruhi gizi anak di antaranya :

1.Mengatur Pola Makan Sehat

Pola makan sehat merupakan kunci utama agar berhasil dalam menurunkan  berat badan. Konsumsi makanan yang memiliki banyak serat. Serat dapat membantu merasa kenyang dan memperlambat proses pencernaan dan mengurangi rasa lapar. Beberapa Contoh makanan yang memiliki serat tinggi  yaitu biji-bijian, beras merah, sayur dan buah. 

Selain itu, kita dapat menghitung kalori yang akan dikonsumsi agar lebih mudah dalam mengatur pola makan. Menghitung kalori juga dapat membantu mengurangi porsi makanan yang berlebihan dan para ibu dapat memilih makanan yang lebih sehat.

Konsumsi protein dapat meningkatkan metabolisme dan mengurangi asupan kalori yang berlebihan. Sumber protein yang bisa didapatkan oleh para ibu dengan memakan telur dan daging tanpa lemak. Pola makan yang sehat juga harus menghindari makanan olahan atau cepat saji. Makanan seperti itu memiliki kandungan yang tinggi gula, lemak tidak sehat serta berkalori.

2.Rutin Berolahraga

Setelah mengatur pola makan, olahraga juga harus dilakukan dan tidak boleh dilupakan. Melakukan olahraga berarti menggerakkan tubuh, sering menggerakkan tubuh dapat menurunkan berat badan setelah melahirkan.

Latihan kardio seperti joging, jalan kaki, dan bersepeda dapat membantu membakar kalori. Untuk melakukan olahraga setelah melahirkan perlu adanya konsultasi terhadap dokter, terutama pada ibu yang menjalani operasi caesar.

Olahraga yang mungkin dapat dilakukan oleh ibu setelah melahirkan cukup dengan menggendong bayi lalu mengitari halaman rumah dan menempatkan bayi di dalam stroller lalu mengajaknya berkeliling. Dengan melakukan ini dapat membakar lemak tubuh yang berlebihan.

3. Mengatur Jam Tidur

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun