Mohon tunggu...
Nabil Annisa
Nabil Annisa Mohon Tunggu... Penulis - Content Marketing

An ordinary girl who love to see city light and have special interests in writing and content creation

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Ketahui Jenis-jenis Iklan Berikut Ini Sebelum Memasangnya!

10 November 2022   10:42 Diperbarui: 10 November 2022   10:50 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Entrepreneur. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcomp

Baca Juga: Conversion Rate: Pengertian, Manfaat, dan Cara Menghitungnya

Ciri - Ciri Iklan

Beirkut beberapa ciri - ciri iklan secara umum:

  • Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti

  • Iklan dikemas secara menarik untuk menarik perhatian pelanggan

  • Berisikan kalimat yang singkat, jujur, menarik perhatian, dan tidak menyinggung salah satu pihak.

  • Bersifat membujuk dan mengajak

Jenis - Jenis Iklan

Iklan terbagi atas beberapa jenis, diantaranya:

A. Berdasarkan Media

Iklan berdasarkan media terdiri atas iklan media cetak dan iklan media elektronik

B. Berdasarkan Tujuan

Iklan berdasarkan tujuan terdiri atas iklan komersial (bisnis) dan iklan non-komersial

C. Berdasarkan Isi

Iklan berdasarkan isi terdiri atas iklan iklan penawaran (niaga), pelayanan masyarakat, pengumuman atau pemberitahuan, dan permintaan.

Unsur - Unsur Iklan

Iklan memiliki beberapa unsur - unsur, diantaranya:

  • HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    4. 4
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
    Lihat Entrepreneur Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun