4. Melakukan olahraga secara rutin.Â
5. Makan makanan sehat dan bergizi.Â
6. Tidur cukup dan teratur setiap hari.Â
7. Menceritakan apa yang sedang dialami kepada orang terdekat yang dipercaya.Â
Dengan mental yang sehat, maka diri kita akan terus berkembang dengan baik. Mari selalu menjaga kesehatan mental remaja untuk masa depan yang lebih cerah.
Daftar Pustaka :
https://www.seributujuan.id/id/apa-itu-kesehatan-mental
https://yankes.kemkes.go.id/view_artikel/362/mengenal-pentingnya-kesehatan-mental-pada-remaja
https://www.halodoc.com/artikel/ini-pentingnya-menjaga-kesehatan-mental-remaja
https://www.halodoc.com/artikel/ibu-wajib-tahu-ini-penyebab-gangguan-mental-pada-remaja