Mohon tunggu...
Dodi Muthofar Hadi
Dodi Muthofar Hadi Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Manjadda Wajadda

"Satu peluru hanya bisa menembus satu kepala, tapi satu tulisan bisa menembus puluhan bahkan ribuan kepala"

Selanjutnya

Tutup

Money

Ajari Saya Perihal RIBA

10 Oktober 2015   22:42 Diperbarui: 16 Oktober 2015   16:23 149
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pertanyaan yang muncul kemudian saat saya melihat kembali simulasi pembiayaan itu adalah tidak adanya pokok pinjaman dan bunga. Hal ini berbeda dengan bank konvensional yang selalu menampilkan pinjaman pokok dan bunga, sehingga mudah untuk dihitung jumlah pokok dan jumlah bunganya. Pada simulasi itu disebutkan Bp A meminjam uang  ke bank syariah sebesar Rp 175 JT dengan masa waktu 15 th dengan angsuran perbulan Rp 2.881.416.

Pertanyaannya adalah di saat nasabah mengangsur sampai bulan ke 60 (5 th) berapa uang yang harus dibayarkannya untuk melunasi pinjamannya?

Ternyata pertanyaan ini tidak dijawab oleh teman dari teman saya itu. Dia hanya menjawab bahwa itu ada perhitungannya sendiri dari bank syariah. Saya semakin penasaran untuk tahu lebih jauh apakah benar bank syariah itu berdasarkan syariah?

Mungkin besok akhirnya dia akan menelepon ke saya bahwa kontraknya dengan bank syariah itu sudah berakhir dan akhirnya gak jadi saya jadi karyawannya yang bekerja di bank syariah itu. Karena memang ternyata bank syariah hanya menggunakan karyawan outsorching yang di stok dari perusahaan outsorching. Saya jadi berpikir lagi kenapa perbankan begitu mudah mempekerjakan dengan sistem kontrak padahal mengurusi "hidup matinya" keuangan nasabahnya.

Semoga ada yang luang waktunya untuk memberikan jawaban bagi pertanyaan-pertanyaan saya. Terimakasih, salam sukses, salam juga buat kompasiana dan seluruh kompasianer, salam menulis.

 

Selanjutnya

Riba Dilarang Di Dalam Semua Ajaran Agama Samawi

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun