Mohon tunggu...
Muslifa Aseani
Muslifa Aseani Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Momblogger Lombok

www.muslifaaseani.com | Tim Admin KOLOM | Tim Admin Rinjani Fans Club

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Asyiknya Edit Foto dengan PS (Eits, Bukan Photoshop Lho) Bag 2

13 Februari 2017   11:53 Diperbarui: 13 Februari 2017   12:16 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Watermark. Pilihan fontnya banyak, juga pilihan efek tulisan.

Keempat, penambahan watermark dan frame atau bingkai foto.

Watermark. Pilihan fontnya banyak, juga pilihan efek tulisan.
Watermark. Pilihan fontnya banyak, juga pilihan efek tulisan.
Pilhan frame sesuai urutan abjad dan sangat banyak. Hanya beberapa yang menjadi favorit saya.
Pilhan frame sesuai urutan abjad dan sangat banyak. Hanya beberapa yang menjadi favorit saya.
Nah, agar hasil edit foto makin cantik dan juga menegaskan ini hasil bidikan sendiri, fitur penambahan watermark dan bingkai foto juga termasuk fitur wajib yang saya pakai.

Di luar langkah-langkah di atas, PS sendiri masih memiliki banyak fitur lain. Salah satu yang pernah saya pakai dan cukup mudah, fitur splitter atau pemecah foto. Jadi, satu foto dipotong jadi beberapa bagian, yang pernah saya coba dan potongan terbanyak: menjadi 9 bagian. Hasil foto ini bisa menjadi bahan apdet konten di akun Instagram (IG). Catatan kecil berikutnya, selalu menyimpan hasil edit foto ke bentuk dot jpeg. Kalau tidak salah ingat, bos saya di Semarang dulu pernah berbagi info, simpanan file dot jpeg paling maksimal menjaga kualitas foto sesuai proses edit yang kita lakukan. Berbeda misalnya dibanding file dot gif (setiap lakukan proses edit, hasil akhirnya akan berubah-rubah dan cenderung makin buruk) atau dot png (tak ramah bandwit karena filenya berukuran besar— rata-rata lebih dari 2k pixel).

Salam seru dari Lombok Timur, jika masih ada bagian yang kurang jelas, semoga masih bisa tuliskan bagian 3-nya..^_^

*Selong 13 Februari

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun