1. Bahasa yang sama, konsisten mematuhi aturan logis, sistematis;
2. Tiap peserta memiliki tujuan untuk konsensus tidak memihak, otonom tulus, bertanggungjawab, sejajar;
3. Harus ada aturan umum yang wajib dipatuhi, tanpa tekanan dan diskriminasi.
Dalil dialektika komunikasi yang baik, komperenshif.
Kebenaran (propositional truth): kesesuaian dengan dunia empirik, data, objektif.
Kejujuran (subjective truthfulness): kesesuaian antara dunia batin dan ekspresi seseorang.
Ketetapan (normative rightness): kesesuaian dengan norma/aturan sosial yang mendasarinya.
System und lifeworld:
Dua hal: sistem pasar dan sistem birokrasi dilakukan melalui rasionalitas komunikasi, maka birokrasi memiliki kecenderungan (kolonisasi) terhadap "lifeworld" dan mengancam "Communicative Action"; Kolonisasi kehidupan, uang dan kekuasaan.
Mengkritisi teori yang dipaparkan oleh Habermas, kaitannya dengan pajak bahwa pemegang otoritas yang memegang kendali dan kekuasaan untuk mewujudkan suatu tujuan persuasif untuk kehidupan masyarakat secara umum agar dapat membayar pajak yang kemudian akan digunakan oleh pemegang kekuasaan sebagaimana tugas dan wewenangnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H