Mohon tunggu...
Mulyadi
Mulyadi Mohon Tunggu... Guru - Guru SDS Maitreyawira Batam

Menulis untuk berbagi, berbagi dengan menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Upaya Meningkatkan Minat Belajar Siswa dengan Model Pembelajaran PBL pada Pelajaran Matematika Materi Soal Cerita Bilangan Bulat

15 November 2023   19:59 Diperbarui: 15 November 2023   20:01 288
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Rencana Aksi

Hal-hal yang dilakukan penulis demi kelancaran pembelajaran  adalah sebagai berikut:

1. Membuat rencana pembelajaran yang inovatif dengan memilih metode, model, pendekatan dan media pembelajaran yang sesuai bagi peserta didik.

2. Melaksanakan kegiatan pembelajaran yang berkesan dan dapat menumbuhkan rasa percaya diri peserta didik, sehingga peserta didik diharapkan dapat lebih aktif dalam pembelajaran.

3.Melakukan evaluasi dan penilaian untuk mengukur keberhasilan pembelajaran yang dicapai oleh peserta didik.

4. Melakukan tindak lanjut terhadap hasil belajar yang telah dilakukan peserta didik.

Langkah-langkah yang harus dilakukan yaitu:

1. Memilih materi pelajaran yang akan disampaikan

2. Menentukan model pembelajaran inovatif yang tepat, yaitu Problem Based Learning (PBL)

3. Memilih metode pelajaran yang dapat membuat peserta didik lebih aktif  dalam pembelajaran yaitu dengan metode diskusi, demontrasi, tanya jawab, penugasan dan ceramah interaktif.

4. Menyiapkan media video pembelajaran dan PPT

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun