Mohon tunggu...
Mukmin Kurniawan
Mukmin Kurniawan Mohon Tunggu... Guru - Pendidik

hobi futsal dan bola

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice

10 Desember 2022   12:52 Diperbarui: 10 Desember 2022   13:03 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini.

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah yaitu :

1. Guru dalam menyampaikan materi pembelajaran masih dengan metode konvensional

    Penyampaian materi bahan ajar yang dilakukan guru pada saat proses pembelajaran masih menggunakan dengan metodoe ceramah (konvensional) ini menyebabkan pembelajaran didalam kelas menjadi kurang bermakna karena hanya dilakukan dengan komunikasi satu arah oleh Guru saja.

2. Guru belum memanfaatkan media pembelajaran secara maksimal

     Media pembelajaran dalam proses pembelajaran sangat penting, mengingat dengan penggunaan media pembelajaran akan mempermudah peserta didik dalam memahami materi pembelajaran yang disampaikan oleh guru.

3. Guru minim menerapkan model-model pembelajaran inovatif disekolah

      Penggunaan model pembelajaran dalam proses pembelajaran tentu akan memberikan dampak yang signifikan terhadap tujuan yang ingin dicapai, keaktifan peserta didik serta hasil belajar peserta didik. Dengan menggunakan model pembelajaran, proses pembelajaran menjadi lebih bermakna.

4. Peserta didik yang kurang aktif dan kurang semangat saat proses pembelajaran

       Diperlukan sebuah pemikiran dari Guru untuk mengaktifkan peserta didik pada proses pembelajaran serta membuat peserta didik menjadi lebih semangat yaitu dengan cara guru memilih model, motode dan media yang tepat saat mengajar.

Praktik ini penting untuk dibagikan karena berguna untuk berbagi pengalaman, wawasan baru kepada guru-guru yang lain (terkait penggunaan model-model pembelajaran inovatif, metode, maupun media pembelajaran), serta akan memotivasi/menginspirasi guru-guru lain untuk semaksimal mungkin memberikan kualitas pembelajaran yang terbaik kepada peserta didik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun