Segala penjuru pantai tersebar.
Walau pelajar membuat kesal,
Selaku guru tetap bersabar.
Segala penjuru pantai tersebar.
Air menukik arus berganti.
Selaku guru tetap bersabar.
Selalu mendidik sepenuh hati.
Pagi hari petik selasih,
Ambil gaharu memakai sangkur.
Jauhkan dari silang selisih,
Sesama guru selalu akur.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!