3. Kemudian jika sudah maka hitung luas dan keliling area, selanjutnya melakukan pengukuran menggunakan aplikasi Gps guna membandingkan hasil akurasi
4. Melakukan pengukuran di aplikasi Gps pada Handphone "GPS Fields Area Measure"lalu cari lokasi gedung di aplikasi tersebut
5. Klik (+) > Area lalu buat polygon menyesuaikan bentuk gedungnya, Klik save maka akan muncul luas area serta keliling/ parimeter
6. Klik (+) > Distance lalu buat garis di sisi gedung muka dan samping, Klik save maka akan muncul jarak / distance gedung tersebut
7. Jika sudah dilakukan pengukuran Gps maka langkah selanjutnya bandingkan hasil pengukuran sebelumnya.
HASIL PENGUKURANÂ
Lokasi: Gedung Serba Guna Ulm, Jl. Unlam No. 12, Pangeran, Kec. Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Pengukuran dilakukan di area depan dan samping gedung, dengan mengambil bentuk bangunan yaitu persegi panjang.
1. Pengukuran Langsung Ke Lapangan
Pada saat proses pengukuran di lapangan di dapat bahwa :
- Titik 1 ke titik 2 yaitu bagian area depan / panjang gedung adalah 44, 60 m
- Titik 2 ke titik 3 yaitu bagian samping / lebar gedung adalah 31, 5 m
Maka jika dihitung menggunakan luas dan keliling area persegi panjang sebagai berikut: