3. Hubungi bantuan.
4. Carilah bantuan individu, lembaga, atau institusi terpercaya dan terdekat.
5. Laporkan lalu blokir.
Di ranah online seperti media sosial, kita dapat melaporkan dan memblokir pelaku atau akun yang mencurigakan yang membuat diri kita tidak nyaman atau bahkan mengintimidasi.
Oleh karena itu sudah seharusnya kita menyikapi dan mencegahnya dengan serius.
Selain menyikapi perundungan di dunia maya kita juga dapat terlebih dahulu untuk mencegahnya, yaitu antara lain:Â
1. Buatlah password yang kuat dan nyalakan verifikasi untuk keamanan.
2. Jaga kerahasiaan password atau pin.
3. Jangan membagikan informasi pribadi yang menyangkut keamanan di online seperti media sosial.
4. Selalu mengecek keamanan dan mengatur ulang pengaturan privasi.
 Kesimpulan yang dapat diambil adalah, untuk mencegah dan menyikapi perundungan di dunia maya atau cyberbullying diperlukan kesadaran dari hati nurani masing-masing serta bekerjasama untuk berupaya mencegah terjadinya perundungan dalam dunia maya. Apapun peran kita, tujuannya tetap satu, yaitu hadir sebagai solusi untuk bersama-sama membangun perubahan sosial yang berkelanjutan suai dengan masyarakat butuhkan.