Investasi A modal : Rp 1.000
Profit :Rp 100
maka nilai ROI 10 %
Investasi B modal : Rp 100
Profit : Rp 50
Presentasi ROI 50 %.
Bisa dilihat investasi B dengan jumlah investasi lebih kecil, profitnya juga lebih kecil namun dengan rasio ROI yang jauh lebih besar dibandingkan investasi A.
Dilihat dari data itu, investasi B lebih baik dibandingkan investasi A dan tentu saja akan menarik lebih banyak para penanam modal investasi dibandingkan investasi A.
Contoh yang lebih rumit :
Saya melakukan investasi untuk sebuah produk setiap bulan menyetor Rp 5jt dalam 1 tahun.
Dan ada biaya produk atas investasi tersebut