"Kebijaksanaan adalah tetesan dari segala rasa sakit dalam kesadaran diri yang tidak mampu lagi menimbulkan luka, bahkan seseorang harus bisa mengubahnya menjadi bunga rasa syukur atas segala anugerah hidup." Itulah kata nasihat dari Ayahanda Prabu.
Sedangkan Ibunda Ratu memberikan nasihanya begini, "Kebijaksanaan adalah laku tapa terus-menerus dalam menerapkan setiap pengalaman hidup, seseorang harus bisa mengolahnya menjadi rasa syukur, yang selalu mengalir dari nurani menuju Sumber air Telaga Sejati Sang Hyang Widhi, sebagai penguasa kehidupan. Â ( Â Bersambung )
Oleh  Sr. Maria  Monika  SND
4 Â Juli, 2021
Artikel  ke : 426
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI