Mohon tunggu...
Mochamad Syafei
Mochamad Syafei Mohon Tunggu... Guru - Menerobos Masa Depan

Kepala SMP Negeri 52 Jakarta. Pengagum Gus Dur, Syafii Maarif, dan Mustofa Bisri. Penerima Adi Karya IKAPI tahun 2000 untuk buku novel anaknya yang berjudul "Bukan Sekadar Basa Basi".

Selanjutnya

Tutup

Humor Pilihan

Kaya Tanpa Kerja, Mau?

22 Maret 2021   07:34 Diperbarui: 22 Maret 2021   07:51 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ini tentu bukan cerita tentang saya. Karena saya pns. PNS kalau mau kaya saratnya cuma satu. Berani korupsi. Saya tak berani korupsi, maka saya tak kunjung menjadi kaya. 

Ini tentang teman saya. Waktu masih SMP. Dulu banget berarti. Setelah puluhan tahun tidak ketemu, mendadak diadakan reuni. Berkat medsos juga akhirnya kami ketemu dalam sebuah reuni. 

Banyak pangling juga. Saling melihat dan meyakinkan kalau orang yang diajak bicara adalah si anu yang suka nganu dulu. 

"Safari? " tebakku. 

"Anda benar, " dan kami saling berjabat tangan. Erat. 

Saya tidak lupa dengan temanku yang satu ini. Karena dia emang manusia paling bandel. Sekalian jorok juga. 

Waktu ulangan sering tertidur di meja. Dapat dibayangkan kalau tidak ulangan. Bagi kami semua ulangan adalah saat saat yang paling dramatis dalam bersekolah. Bukan hanya ketika ditungguin guru lain ketika ulangan. Malamnya juga harus belajar dan melupakan lainnya. 

Safari tertidur bukan karena malamnya begadang ingin bisa dalam mengerjakan soal. Kalau malam, dia tetap begadang bersama temannya gitaran. 

Jangan tanya berapa kali sehari  dimarahin guru. Mungkin saran dokter untuk minum obat juga masih kalah banyak. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun