Istana Kadariah berada di dekat sungai Kapuas, sungai Kapuas merupakan sungai terpanjang di Indonesia, Istana Kadariah berciri khas bangunan Melayu, dominan warna kuning yang melambangkan kejayaan dan budi pekerti.
Musium Kalimantan Barat
Sebelum meninggalkan Pontianak kami mampir ke Museum Kalimantan Barat, Musium ini sedikit unik, mungkin karena mayoritas yang dominan di Kalimantan Barat adalah Suku Dayak, Melayu dan Tiongkhwa, dan mereka memiliki kepercayaan yang berbeda-beda, Islam, Konghuchu, Budha dan Hindu ada juga yang masih memiliki kepercayaan seperti animisme.
Sebelum kami kembali ke Jakarta, kami menyempatkan diri, makan nasi di dalam pasar, saya lupa nama warungnya, kalau saya ke sini selalu menyempatkan diri makan disitu, kali ini saya mengajak istri tersayang makan di situ.
Hayoo...Jelajah Indonesia.
Bogor, 26062019
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H