Mohon tunggu...
Minten Ayu Larassati
Minten Ayu Larassati Mohon Tunggu... -

Study: Univ.Muhammadiyah Surakarta. Menjadi pribadi yang bersemagat dan senag menemukan hal baru

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Metode Penelitian Naratif

24 September 2014   23:34 Diperbarui: 4 April 2017   17:21 10744
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Sebagai salah satu bentuk penelitian kualitatif, penelitian naratif perlu konsisten dengan kriteria penelitian kualitatif. Ada aspek-aspek spesifik naratif dalam membaca dan mengevaluasi studi naratif yang harus dipertimbangkan. Daftar pertanyaan berikut ini dapat digunakan untuk mengevaluasi laporan penelitian naratif.

1.Apakah peneliti berfokus pada pengalaman individu?

2.Apakah fokus pada seseorang atau beberapa orang individu?

3.Apakah peneliti mengumpulkan cerita suatu pengalaman individu?

4.Apakah peneliti malakukan restory cerita partisipan?

5.Dalam restorying, apakah suara partisipan terdengar seperti suara peneliti?

6.Apakah peneliti mengidentifikasi tema-tema yang muncul dari cerita?

7.Apakah cerita ini termasuk informasi tentang tempat atau latar dari individu?

8.Apakah cerita memiliki kronologis, urutan temporal termasuk masa lalu, sekarang, dan masa depan?

9.Apakah ada bukti peneliti berkolaborasi dengan partisipan?

10.Apakah cerita itu cukup menjawab tujuan dan pertanyaan peneliti?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun