Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda,
"Tidaklah anak Adam memenuhi wadah yang lebih buruk dari perut. Cukuplah bagi anak Adam memakan beberapa suapan untuk menegakkan punggungnya. Namun jika ia harus (melebihkannya), hendaknya sepertiga perutnya (diisi) untuk makanan, sepertiga untuk minuman dan sepertiga lagi untuk bernafas" [2]
Lalu bagaimana ketentuan porsi makan yang baik menurut Rosulullah SAW yaitu Rasulullah SAW menjelaskan bahwa kunci hidup sehat adalah dengan mengatur batas konsumsi makanan yaitu perut diisi dengan sepertiga makanan, sepertiga minuman dan sepertiga nafas.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H