Mohon tunggu...
Meri Agustina
Meri Agustina Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teknologi Sains Data, Universitas Airlangga.

Saya merupakan seorang mahasiswa tahun pertama di Universitas Airlangga. Saya memiliki ketertarikan di bidang teknologi dan pengolahan data.

Selanjutnya

Tutup

Artificial intelligence

Implementasi Teknologi AI dan Data Mining di Sektor Kesehatan

6 Mei 2023   10:35 Diperbarui: 14 Mei 2023   15:42 389
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Alat bantu dalam peningkatan protokol patient safety yang diharapkan mampu mengurangi frekuensi bahaya dan potensi terjadinya insiden pada pasien.

  • Robot for Interactive Body Assistance (RIBA) yaitu robot perawat yang diciptakan untuk membantu tugas perawat yaitu menggendong atau mengangkat pasien. Robot ini juga memiliki kemampuan untuk mengenali wajah dan mendeteksi suara perawat rumah sakit.

  • Implementasi Data Mining di Bidang Kesehatan

    Berbeda dengan AI yang lebih dominan digunakan untuk hal-hal yang berkaitan dengan pasien, data mining lebih sering digunakan dalam pengolahan data untuk kepentingan operasional fasilitas kesehatan. Beberapa contohnya adalah sebagai berikut :

    • Mengelompokkan hasil diagnosa penyakit pasien
    • Menentukan pola pembelian obat-obatan
    • Menentukan prioritas persediaan alat-alat kesehatan

    Kesimpulan

    Penerapan Artificial Intelligence (AI) dan data mining di bidang kesehatan diharapkan mampu memberikan dampak peningkatan efisiensi dan efektivitas operasional fasilitas pelayanan kesehatan yang lebih baik. Tingkat hasil efisiensi dan efektivitas dari personil, biaya yang dikeluarkan, kemudahan penyedia layanan kesehatan, terutama dokter dan lainnya akan membuka peluang bagi kedua teknologi  untuk terlibat lebih luas dalam dunia kesehatan. Meskipun begitu, kedua teknologi tersebut masih memerlukan banyak evaluasi sebelum bisa diterapkan secara masif.

    Daftar Pustaka

    1. Haryo Trenggono, P., & Bachtiar, A. . (2023). PERAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE DALAM PELAYANAN KESEHATAN : A SYSTEMATIC REVIEW. Jurnal Ners, 7(1), 444--451. https://doi.org/10.31004/jn.v7i1.13612

    2. Hartati, S. (2021). Kecerdasan Buatan Berbasis Pengetahuan. UGM PRESS.

    3. Diah, I. (2015). A. Pengertian.

    4. Tampubolon, K., Saragih, H., Reza, B., Epicentrum, K., & Asosiasi, A. (2013). Implementasi Data Mining Algoritma Apriori pada sistem persediaan alat-alat kesehatan. Informasi dan Teknologi Ilmiah (INTI), 1(1), 93-106.

    5. HALAMAN :
      1. 1
      2. 2
      3. 3
      Mohon tunggu...

      Lihat Konten Artificial intelligence Selengkapnya
      Lihat Artificial intelligence Selengkapnya
      Beri Komentar
      Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

      Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun