Mohon tunggu...
Mentari ELart
Mentari ELart Mohon Tunggu... Administrasi - ..perempuan Indonesia

tinggal dan bekerja di Jerman.

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Walau Tidak Punya Duit, Tetap Jangan Pelit.

7 Oktober 2015   20:53 Diperbarui: 7 Oktober 2015   20:53 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selesai libur sekolah, selesai Hari Raya, petugas kebersihan dan satpam sudah kembali dari kampung halamannya. Kembali bekerja.

Dan masing-masing dari kami, termasuk teman saya yang suka complain itu, menerima kantong plastik besar berisi  berbagai macam krupuk, rempeyek, dan kue-kue khas hari raya. 

Penasaran, saya datang ke gudang tempat mereka tidur. Sebenarnya bukan gudang, ini kamar kecil tempat mereka tidur, tapi karena penuh dengan barang-barang maka saya anggap gudang.

Di gudang itu saya lihat ada dua karung besar penuh dengan oleh-oleh, ya oleh-oleh yang dibagikan untuk kami. Ketika saya tanya, habis berapa untuk beli oleh-olehnya, katanya tidak bayar. Semua gratis dari mbah dan saudara-saudara serta kerabatnya di kampung. Hanya untuk bawanya ke Jakarta yang agak repot, begitu katanya.

Luar biasa memang teman-teman saya ini, dengan gaji lebih kecil, mereka bisa belajar memberi lebih besar.  

Dan saya hanya bisa terharu. 

 

******

 

 

 

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun