"Pentingnya Pola Pikir yang Sehat"
Oleh: Meliana Azizah putri
   Tahukah Kamu,tidur adalah kebutuhan manusia yang sangat penting untuk menstabilkan organ tubuh,tidur juga berperan penting bagi tubuh.Jika kita kekurangan tidur maka daya imun kita akan rendah dan penyakit-penyakit jadi mudah masuk menyerang tubuh kita.Selain itu kurang tidur juga bisa menyebabkan kelelahan dan kematian juga loh.
     Perlu diingat bahwa tidur juga ada batasannya,Jadi terlalu banyak waktu tidur itu tidak baik bagi tubuh kita,Ini juga bisa membuat pengaruh buruk bagi tubuh kita,Misalnya kita jadi lebih malas untuk beraktivitas karena terlalu sering tidur.
   Tips untuk memperbaiki kualitas tidur:Â
Ada beberapa tips yang dapat kalian coba jika kalian merasa waktu tidur kalian masih berantakan,diantaranya:
 * Tetapkan jadwal tidur yang      Â
konsisten. Â
 * Buatlah tempat tidurmu senyaman mungkin.
 * Buatlah lingkungan kamar mu bersih dan sehat.
 * Hindari makanan/minuman yang mengandung kafein.
 * Sebelum tidur lakukan meditasi pernapasan agar menenangkan pikiran.
 * Batasi penggunaan gadget berlarut-larut hingga malam hari.karena, malam hari ialah waktunya tidur.
  * Berdo'aÂ
    Jadi kalian semua sudah tahu kan bagaimana pentingnya menjaga pola tidur yang sehat. Mari kita ubah pola hidup kita yang sehat dan pola tidur yang cukup setiap malam,Untuk meningkatkan kualitas hidup dan kesehatan jangka panjang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H