Mohon tunggu...
Meiliana ChristianieHeryadi
Meiliana ChristianieHeryadi Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia

Mahasiswa UPI yang sedang melakukan KKN

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

KKN UPI 2021: Dampak Pandemi "Semua Harus Jadi Guru"

25 Juli 2021   23:33 Diperbarui: 26 Juli 2021   01:12 197
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


Lantas bagaimana cara menangani masalah baru yang muncul, seperti contoh kasus diatas?


Anak-anak yang biasanya menerima pembelajaran di sekolah, kemudian ada juga yang diikut sertakan bimbingan belajar oleh orangtuanya, semuanya dilakukan agar terciptanya generasi yang baik dan berendidikan serta berbudipekerti luhur. Namun, bagimana jikalau dimasa pandemic seperti ini? Apakah semua anak merasa nyaman belajar, atau malah sebaliknya?


Banyak yang berpendapat bahwa dengan adanya pembelajaran daring, semua siswa menjadi malas belajar, dan menggangap remeh pembelajaran yang diberikan oleh guru.
Orangtua dan keluarga juga tentunya memiliki peranan penting dalam pembelajaran secara daring ini, dikarenakan orangtua dan keluarga berdampingan dengan siswa selama seharian. Dengan demikian semuanya harus menjadi guru dalam mendampingi siswa untuk belajar. Dimana yang dahulu semua siswa mendapatkan pembelajaran, serta pertumbuhan mental banyak dibentuk disekolah oleh guru, sekarang semuanya harus menjadi guru, baik orangtua,kakak,nenek, kakek, dan anggota keluarga lainnya.  
Lalu bagaimana caranya agar dapat menjadi guru yang baik dan benar, selama menemani siswa belajar dirumah?


Berikut merupakan beberapa tips yang dapat dilakukan :


-Harus siap untuk menjadi guru


Tentunya orangtua dan keluarga harus siap menjadi guru, baik dalam pembelajaran maupun kedewasaan mental serta perilaku, sebaiknya ubah persepsi bahwa mengajar ganya tugas guru menjadi tugas bersama, selain itu juga orangtua dan keluarga dapat memanfaatkan moment ini untuk memiliki hubungan yang lebih dekat dengan siswa.


-Sabar dalam mengajar


Orangtua dan anggota keluarga harus memahami bahwa anak sedang belajar, serta anak pun memiliki penyesuaiannya sendiri, bersabarlah, perbanyak diskusi dengan guru jikalau anak cukup sulit untuk belajar.


-Ciptakan suasana sekolah semirip mungkin


Menciptakan suasana sekolah dirumah juga merupakan cara yang baik untuk meningkatkan mood anak dalam belajar, orangtua dan anggota keluarga dapat menyesuaikan jadwal seperti sekolah biasanya, dimana terdapat jam istirahat, memakan bekal, dan dapat juga menggunakan bantuan audio untuk menandakan bel berbunyi.


- Orangtua dan keluarga menjadi guru sekarang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun