Mohon tunggu...
Meike Juliana Matthes
Meike Juliana Matthes Mohon Tunggu... Freelancer - Mencintai alam, budaya, dunia literasi, dan olahraga

Menghargai perbedaan

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Belajar dari Olimpiade di Sungai Seine dan Pengolahan Air Limbah di Jerman

11 Agustus 2024   13:26 Diperbarui: 11 Agustus 2024   16:38 679
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Banyak mikroorganisme tenggelam ke dasar tangki sekunder dan serpihan lumpur dipompa ke tangki primer untuk menghilangkan lumpur. Dengan menghilangkan lumpur, polutan yang terbiodegradasi dapat dihilangkan. Setelah melewati tahap mekanisme yang dan biologis, kini air telah dimurnikan sebanyak 90 persen.

Tahap Biologis Lanjutan 

Dalam tahap ini, kontaminasi zat kimia misalnya nitrogen dan fosfor akan dihilangkan. Suatu larutan kimia akan ditambahkan sesuai takaran. Endapan ini akan bereaksi dengan secara kimia dengan fosfat, membentuk senyawa yang tidak larut dalam air. Kotoran yang tersisa berflokulasi (menciut/mengelompok) dan dapat mengendap di tangki sekunder sebagai lumpur yang mengental.

Air yang sudah dimurnikan selanjutnya dibuang ke saluran air.

Pengolahan dan Pembuangan lumpur 

Lumpur yang tersisa di tangki memiliki kadar air sekitar 98 persen, diproses lanjut sebelum akhirnya dialirkan ke tempat kering.

Gerbang masuk Kläranlage di Kernen im Remstal, kota kecil dekat Stuttgart tempat saya tinggal (dokumen pribadi) 
Gerbang masuk Kläranlage di Kernen im Remstal, kota kecil dekat Stuttgart tempat saya tinggal (dokumen pribadi) 

Pada 10 Oktober 2023, parlemen Uni Eropa mengambil keputusan langkah dalam penerapan pengolahan air limbah ke Proses Pemurnian 4.

Sekalipun instalasi pengolahan limbah sudah menyaring zat sisa dalam air, tetap saja ada polutan mikro, misalnya residu obat-obatan, pestisida, pewangi sintetis, dan mikroplastik. Pada Tahap 4. ini, "zat-zat jejak dalam air" seperti disebutkan di atas akan dihilangkan.

Pemurnian Tahap 4. di Provinsi Baden-Wuerttemberg, Jerman

Meski parlemen Uni Eropa baru mengeluarkan keputusan untuk tahap pemurnian ini pada tahun 2023, Provinsi Baden-Wuerttemberg telah melakukan tahap ini sejak tahun 2020.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun