Mohon tunggu...
mbah Bledheg
mbah Bledheg Mohon Tunggu... -

Suwung

Selanjutnya

Tutup

Politik

Jokowi Dream, Indonesian Dream

29 Juni 2014   06:43 Diperbarui: 18 Juni 2015   08:20 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kawan2, sahabat2, sodara2 dan handai taulan yg mulia, bulan ramadhan yg suci tahun ini akan dihiasi oleh pesta demokrasi di Republik tercinta pd tgl 9 juli nanti, bolehlah kiranya saya mengajak sahabat2 tercinta untuk sama2 berharap dan bermimpi tentang #IndonesianDream , mimpi kita bangsa Indonesia, mimpi anak2 kita, mimpi semua jiwa yg hidup di tanah Indonesia.


#IndonesianDream adalah mewujudkan kemanusiaan yg adil dan beradab diseluruh wilayah negara kesatuan republik Indonesia yg berkeadilan sosial.


#IndonesianDream adalah merasa aman terlindungi keselamatan jiwa, raga, kesehatan, pendidikan dan masa depannya


#IndonesianDream adalah merasa bangga sebagai rakyat Indonesia yg berdaulat politik, berdikari ekonomi dan berkepribadian budaya serta bangga akan sejarah perjuangan bangsanya


#IndonesianDream adalah merasa bangga sebagai masyarakat yg ramah, berbudaya, bangga akan local genius and local wisdom


#IndonesianDream adalah bangga akan keberagaman agama, budaya, etnis, bahasa, warna kulit, jenis rambut, mata dsb


#IndonesianDream adalah bangga dan pandai bersyukur dikaruniai Alam yg 'Damn Beautiful' , subur, kaya raya, ijo royo royo, gemah ripah loh jinawi


#IndonesianDream adalah bangga sebagai putra bangsa mau dan bersemangat tuk mengibarkan Sang Merah Putih dan kumandangkan Indonesia Raya di berbagai ajang kompetisi dunia


#IndonesianDream adalah bangga sebagai bangsa yg merdeka krn jerih payah, darah & air mata para pahlawannya yg tertumpahkrn keinginan utk merdeka dari penjajahan fisik, moral dan mental


#IndonesianDream adalah bangga bahwa kita, rakyat Indoneisa adalah pemilik sah dan berdaulat atas bumi, air, udara dan isinya di Republik tercinta ini


#IndonesianDream adalah bangga bahwa anak cucu kita kelak akan berdiri tegak dan lantang berkata, Aku, Kami, Kita adalah Bangsa Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun