Mohon tunggu...
MAULIDINA NUR FADILAH
MAULIDINA NUR FADILAH Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Hobi saya memasak

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Cara Membuat Bolu Kukus Bunga Telang

15 Oktober 2024   11:45 Diperbarui: 15 Oktober 2024   11:48 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Bolu kukus telang adalah kue berbahan dasar utama tepung terigu dengan campuran bunga telang sebagai pewarna alami. Bagi kebanyakan orang, bolu kukus merupakan makanan yang tidak asing, berbeda dengan bolu kukus bunga telang yang memiliki ciri khas unik karena berwarna biru. Makanan ini termasuk salah satu makanan yang proses pembuatannya mudah, namun meskipun terlihat sederhana, jika langkah-langkah pembuatan tidak diikuti dengan baik, hasil bolu bisa menjadi bantat atau tidak mengembang. Oleh karena itu, penting untuk memahami prosedur yang tepat agar hasilnya memuaskan.

Tujuan dari prosedur ini adalah untuk memberikan panduan langkah demi langkah dalam membuat bolu kukus bunga telang yang lembut, lezat, dan mengembang sempurna. Dengan mengikuti prosedur ini, diharapkan dapat dijadikan panduan dalam membuat bolu kukus bunga telang yang tidak hanya enak, tetapi juga memiliki tekstur yang mekar dan menarik secara visual.

alat:

1. Wadah

2. Mixer

3. Spatula

4. Cup

5. Plastik segitiga (opsional)

6. Panci kukus

bahan:

1. 100 ml air rendaman bunga telang 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun