Mohon tunggu...
Masykur Mahmud
Masykur Mahmud Mohon Tunggu... Freelancer - A runner, an avid reader and a writer.

Harta Warisan Terbaik adalah Tulisan yang Bermanfaat. Contact: masykurten05@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Baiknya Makan Buah Dijus atau Langsung?

9 September 2023   21:11 Diperbarui: 9 September 2023   22:02 197
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Buah-buahan dijus|freepik.com

Lagi-lagi, mikrobiota atau bakteri baik dalam usus manusia memerlukan fiber untuk menyehatkan tubuh. Dengan milyaran mikrobiota yang bekerja aktif setiap detiknya, konsumsi buah dan sayuran memberi kadar serat yang menyehatkan bagi ekosistem mikrobiota dalam lambung. 

Ketika tubuh mengkonsumsi serat sebanyak 30 gram per hari, mikrobiota tubuh dapat bekerja maksimal dengan menghasilkan rantai asam lemak yang berfungsi untuk memproteksi tubuh dari penyakit yang berhubungan dengan lambung.

Jika ingin mengetahui lebih lanjut, silahkan akses artikel di bawah ini:

Microbiota responses to different prebiotics are conserved within individuals and associated with habitual fiber intake [klik disini]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun