Mohon tunggu...
Masykur Mahmud
Masykur Mahmud Mohon Tunggu... Freelancer - A runner, an avid reader and a writer.

Harta Warisan Terbaik adalah Tulisan yang Bermanfaat. Contact: masykurten05@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Manfaat Membaca di Era Digital

1 Mei 2023   08:09 Diperbarui: 1 Mei 2023   08:11 205
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Koleksi Bacaan|dokpri

Saya sendiri lebih suka membaca buku-buku dalam bahasa Inggris. Alasan paling utama adalah kemudahan mengakses buku dengan tema yang saya sukai. 

Sampai saat ini, saya masih rutin membaca buku-buku bisnis yang saya anggap penting untuk menambah pengetahuan.Walaupun latar belakang saya pendidik, banyak manfaat yang saya dapat dari memperkaya pengetahuan tentang bisnis dengan membaca.

Semenjak dua tahun terakhir ini, saya memang lebih terfokus untuk terus membaca buku tentang entrepreneurship dan professional development. Alhasil, tulisan yang saya hasilkan pun mengarah kesana tanpa saya sadari. 

Beberapa bulan yang lalu malah ada perwakilan dari perusahaan yang secara pribadi menghubungi saya lewat Email untuk tawaran kerjasama. Sayangnya, persyaratan tertulis di Kompasiana tidak memungkinkan saya untuk melakukan kerjasama. 

Jika saja saya tidak menelurkan banyak tulisan tentang bisnis, sudah barang tentu kesempatan langka seperti itu datang menghampiri. Padahal, semua bermula dari rutin membaca dan kemudian menulis.

Di lain kesempatan, seorang teman asal Amerika juga kerap berdiskusi tentang manajemen bisnis, saling bertukar pikiran dan ide. Akhirnya, pengetahuan yang luas dari hasil membaca membangun kepercayaan pada orang lain.

Intinya, manfaat yang saya dapat dari membaca sangatlah luas. Baik secara pengetahuan maupun membangun jaringan lebih luas dalam konteks pekerjaan.

Ya, tentu saja masih banyak manfaat tidak terlihat dari aktivitas membaca. Modal yang dibutuhkan hanya kemauan untuk menyediakan waktu luang.

Yuk, kita isi waktu luang dengan lebih banyak membaca agar pengetahuan lebih luas. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun