Mohon tunggu...
Abi Wihan
Abi Wihan Mohon Tunggu... Guru - Teacher

A Great Teacher is Inspiring

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Mengapa?

31 Mei 2024   18:26 Diperbarui: 1 Juni 2024   05:37 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Input sumber gambar: dokumen pribadi 

Adakah cinta dan luka bersembunyi  

Di dalam ruang yang tak terjamah waktu?

Mengapa jantung berdetak  

Mengiringi irama kehidupan  

Adakah harapan yang terpendam  

Dalam denyut yang tak pernah diam?

Di balik setiap mengapa yang terlintas

Tersembunyi makna yang tak terbatas

Mengajarkan kita tuk bersyukur kepada yang Diatas 

Yang telah menjadikan kita mahluk yang sempurna 

Aceh Tamiang, 31 Mei 2024

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun