Mohon tunggu...
Maria Fina
Maria Fina Mohon Tunggu... Konsultan - Konsultan HR- Motivator- Blogger - Financial Consultant

Saya memiliki pengalaman penuh di bidang HR dan Financial, Pembicara (Motivator), Trainer, Mental Health, Life Coach Healing Instructor, saya sebagai CEO di Afia consulting yang membantu dibidang Human Resources, juga pengembangan diri, Mindfulness , Karir kerja, dan digital creator, bidang lain sebagai Konsellor expert di Bully id indonesia dan jakarta community dan Sembuh yang mau konsultasi Privat silahkan Klik link https://linktr.ee/Sharingwithfina

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Apa Kita Satu Frekuensi dalam Bekerja?

13 April 2022   14:25 Diperbarui: 13 April 2022   15:15 1223
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Worklife. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

kalian sudah tidak malu-malu menyampaikan beberapa hal karena tensi, dan hal itu bikin kalian menjadi apa adanya.

- Setiap masalah dalam dunia kerja, sudah terbiasa dan tidak mudah tersinggung

jarang bertengkar, karena kalian memahami satu dengan lainnya, dan bisa memahami dengan yang lainnya bahwa dalam dunia kerja

bisa terjadi beda pendapat, namun kalian lebih berpikir logis dan mencari jalan keluarnya bersama.

- Bisa menjadi teman kerja dan atasan yang sportif

ketika kita sedang Down dan menghadapi tantangan bekerja, pastinya mereka akan mengerti keadaanmu, baik dan buruk kehidupanmu saat ini, artinya mereka tahu apa yang harus kamu kerjakan dan mereka memberikan kamu waktu untuk menyelesaikannya.

- Hubungan kerja akan penuh dengan kegembiraan

memotivasi kamu untuk semangat bekerja karena bertemu teman, atasan yang 1 frekwensi , kalian penuh Joko, canda tawa apapun topik yang kalian bicarakan dalam lingkungan kerja, karena punya selera humor maka pekerjaan yang dijalani penuh kegembiraan.

Nah dari ciri ini apakah teman 1 frekwensi itu sudah ada di tempat kerjamu? Jika sudah ada selamat artinya kamu mencintai pekerjaanmu dan tentunya lingkungan kerja yang positif terbangun dari teman, atasan yang 1 frekwensi.

semoga berguna ya

Mariafina

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun