Mohon tunggu...
Marhento Wintolo
Marhento Wintolo Mohon Tunggu... Arsitek - Pensiunan Dosen

Ayurveda Hypnotherapist

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Betulkah Para Suci, Rasul, ataupun Nabi Bisa Tanpa Belajar?

24 Februari 2024   06:30 Diperbarui: 24 Februari 2024   08:42 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Silakan saja tutup mata, dan amati pikiran kita. Apa yang kita lihat? Butuh keberanian untuk membuka diri.....

Segala hal yang persah kita lihat di bumi ini. Dengan kata lain, kita tidak mampu melihat mutiara di dasar dana pikiran. Bahkan terkadang sulit untuk menutup mata sekejap pun. Karena kita takut pada saat menutup mata ada yang melakukan ini dan itu. Kegelisahan saat menutup mata hanyalah bukti kita tidak memiliki kemampuan untuk melihat Dia yang ada dalam diri kita. Dia tidak ada di luar, sesungguhnya Dia berada menyatu dengan diri kita, kala tidak ada Dia Hyang Maha Hidup, memang kita bisa hidup? 

Pikiran kita adalah hijap atau pembatas pertemuan dengan Sang Aku yang tidak pernah terpisahkan. Dengan kata lain, sesungguhnya kita sudah manusnggal. Yang dibutuhkan adalah menyadari kehadiran-Nya. Untuk itu, ego memang harus dibunuh. Ego tewas, Dia eksis. Ini juga pesan para Sufi dan Nabi atau Rasul...........  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun