Mohon tunggu...
Mardianti Salam
Mardianti Salam Mohon Tunggu... Petani - Budidayawan

Tulislah dan kamu akan mengerti. Jika bukan sekarang, itu akan berguna dimasa Depan

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Find Your a Miracle In Best Western Plus Makassar Beach

16 September 2016   21:12 Diperbarui: 20 September 2016   16:54 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
foto:pribadi) ruangan pertemuan lantai 2 yang cukup luas.

Di lantai 3 ada chill in restaurant, fitness center dan kolam renang beserta pool bar. 

foto:source Google) Kolam Renang dan Fitness Center
foto:source Google) Kolam Renang dan Fitness Center
Disini makanan yang disajikan berbagai macam mulai standar internasional sampai dengan standar nasional serta makan khas kota makassar, seperti coto, konro, pallubasa, ulu juku dan pallumara. Juga ada minuman khas seperti jamu dan sarabba (wedang).

foto:pribadi) restoran dan pelayanannya 1
foto:pribadi) restoran dan pelayanannya 1
foto:pribadi) Restoran dan Pelayanan yang anda ada dapatkan
foto:pribadi) Restoran dan Pelayanan yang anda ada dapatkan
Promo di Tahun 2016

Ada banyak food promo dengan satu harga yaitu 71 ribu, menu ini diusung pada agustus kemarin yang akan promokan sampai bulan oktober. Beberapa hidangan khas Indonesia itu dapat dinikmati di Chill In Restaurant dengan beragam menu. Antara lain, Nasi Goreng Ranjau, Oseng-oseng Mercon, Mie Ayam Sambal Jingkrak, Baronang Sambal Petir, dan Ayam Bakar Gebrak, semua menu akan inklude ice tea. Semua menu yang ada di restorant ini dapat dinikmati semua orang bagi tamu maupun yang menginap.

foto:pribadi) menu-menu yang dapat anda pilih
foto:pribadi) menu-menu yang dapat anda pilih
Untuk fasilitas fitness dan kolam renang tidak di gunakan untuk umum, hanya terkhusus bagi tamu hotel yang menginap dikarenakan kapasitas untuk umum tidak memadai.

Untuk kamar tidur ada di lantai 7-15 yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas sesuai dengan tipe kamar.

Tipe bed di setiap kamar
Tipe bed di setiap kamar
Kamar superior Dimensi 27 m2, tv cable, alarm set, pengering rambut, laundry, brankas, pancuran, jubah mandi, lemar, timbangan badan digital, meja dan kaca rias, teh dan kopi sachet, coffee/tea maker, hot and cold water,  air mineral, AC, stop kontak always on dan wifi gratis.

Kamar duluxe ada 2 tipe yaitu singel bad dan twin bad Dimensi 30 m2, tv cable, alarm set, pengering rambut, laundry, brankas, bathtub, jubah mandi, lemari, timbangan badan digital, meja dan kaca rias, teh dan kopi sachet, air mineral, AC, sandal, stop kontak always on, sofa panjang dan wifi gratis.

Kamar suite Dimensi 62 m2, TV cabel, alarm set, pengering rambut, laundry, brankas, bathtub dan pancuran, 2 toilet, jubah mandi, lemari, timbangan badan digital, meja dan kaca rias, teh dan kopi sachet, air mineral, AC, sandal, stop kontak always on, sofa, kiccen set, mini bar, kulas, microwave, dispeser dan wifi gratis.

Yang beda diantara kamar hotel yang lain itu adalah stop kontaknya yang always on. Jadi kalau kalian pengen ngecas tapi lagi ada kebutuhan diluar kamar, casan kalian tetap on kok biar kata lampu dan lainnya pada mati. Juga ada timbangan badan digital, kalau sudah di hotel biasanya kan pada takut kegemukan makan ini makan itu, tidur sini tidur situ. Kamu bisa tau berat badan mu itu berapa, karena timbangan badan ada di setiap kamar, semua kamar. Yang paling bagus lagi, kalau mau mandi yang biasanya cuman pake handuk di best western plus makassar beach itu punya jubah mandi jadi nga perlu malu-malu kalau di kamar itu berdua. (pikirannya jangan ngeres ya... 

foto:pribadi) fasilitas yang istimewa
foto:pribadi) fasilitas yang istimewa
Best Western itu punya kuliatas internasional tapi nuangsanya itu loh nuangsa nusantara banget bikin meleleh.  Mulai dari karyawannya, makanannya, sampai interior tiap kamar itu berbeda-beda tapi tetap nusantara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun