Di lantai 3 ada chill in restaurant, fitness center dan kolam renang beserta pool bar.Â
Ada banyak food promo dengan satu harga yaitu 71 ribu, menu ini diusung pada agustus kemarin yang akan promokan sampai bulan oktober. Beberapa hidangan khas Indonesia itu dapat dinikmati di Chill In Restaurant dengan beragam menu. Antara lain, Nasi Goreng Ranjau, Oseng-oseng Mercon, Mie Ayam Sambal Jingkrak, Baronang Sambal Petir, dan Ayam Bakar Gebrak, semua menu akan inklude ice tea. Semua menu yang ada di restorant ini dapat dinikmati semua orang bagi tamu maupun yang menginap.
Untuk kamar tidur ada di lantai 7-15 yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas sesuai dengan tipe kamar.
Kamar duluxe ada 2 tipe yaitu singel bad dan twin bad Dimensi 30 m2, tv cable, alarm set, pengering rambut, laundry, brankas, bathtub, jubah mandi, lemari, timbangan badan digital, meja dan kaca rias, teh dan kopi sachet, air mineral, AC, sandal, stop kontak always on, sofa panjang dan wifi gratis.
Kamar suite Dimensi 62 m2, TV cabel, alarm set, pengering rambut, laundry, brankas, bathtub dan pancuran, 2 toilet, jubah mandi, lemari, timbangan badan digital, meja dan kaca rias, teh dan kopi sachet, air mineral, AC, sandal, stop kontak always on, sofa, kiccen set, mini bar, kulas, microwave, dispeser dan wifi gratis.
Yang beda diantara kamar hotel yang lain itu adalah stop kontaknya yang always on. Jadi kalau kalian pengen ngecas tapi lagi ada kebutuhan diluar kamar, casan kalian tetap on kok biar kata lampu dan lainnya pada mati. Juga ada timbangan badan digital, kalau sudah di hotel biasanya kan pada takut kegemukan makan ini makan itu, tidur sini tidur situ. Kamu bisa tau berat badan mu itu berapa, karena timbangan badan ada di setiap kamar, semua kamar. Yang paling bagus lagi, kalau mau mandi yang biasanya cuman pake handuk di best western plus makassar beach itu punya jubah mandi jadi nga perlu malu-malu kalau di kamar itu berdua. (pikirannya jangan ngeres ya...Â