Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Kalahkan Olympiacos, Atalanta Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa

25 Februari 2022   11:52 Diperbarui: 25 Februari 2022   11:53 520
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Marten de Roon. (via gettyimages.com)

Dengan hasil ini, Atalanta berhak lolos ke babak 16 besar Liga Europa dengan agregat 5-1 atas Olympiacos. Dan akan ada drawing ulang untuk mengetahui lawannya pada babak per delapan final nanti.

Dilansir dari laman SofaScore.com, ada beberapa pemain Atalanta yang bermain apik pada laga ini, antara lain.

1. Ruslan Malinovskyi

Ruslan Malinovskyi, (biru hitam). (via news.euro-24.com)
Ruslan Malinovskyi, (biru hitam). (via news.euro-24.com)

Pemain 28 tahun yang berposisi sebagai striker ini merupakan punggawa timnas Ukraina. Kesedihan yang mendalam ditunjukkan oleh Malinovskyi saat melakukan selebrasi gol dini hari tadi, karena negaranya dalam keadaan perang.

Melawan Olympiacos, Malinovskyi dimainkan sebagai striker tunggal dan bermain luar biasa. Tercatat Malinovskyi melakukan 5 kali tembakan ke gawang, 5 kali dribble bola, dan mencetak 2 gol. Rating untuk Ruslan Malinovskyi adalah 8,7 dan menjadi Man of the Match.

2. Marten de Roon

Marten de Roon. (via gettyimages.com)
Marten de Roon. (via gettyimages.com)

Pemain 30 tahun yang berposisi sebagai gelandang tengah ini menjadi tulang punggung lini tengah Atalanta dalam beberapa musim terakhir ini. de Roon sampai rutin memperkuat timnas Belanda sejak tampil konsisten bersama Atalanta.

Melawan Olympiacos, de Roon mengisi posisi gelandang tengah dan bermain cukup baik. Pemain yang unggul dalam hal penempatan posisi ini mencatatkan 4 kali clearances, 3 kali intersepsi, dan menyumbang 1 asis. Rating untuk Marten de Roon adalah 7,5.

3. Teun Koopmeiners

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun