Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Chelsea Kandaskan Crystal Palace, Bukti The Blues Bisa Move On!

11 April 2021   22:58 Diperbarui: 11 April 2021   22:58 234
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Moment ketika gawang Chelsea dibobol West Bromwich Albion. (via fpl360.com)

Tentu bermain di posisi baru bukan hal baru, karena Odoi juga pernah bermain pada posisi bek kanan. Namun Odoi mampu tampil apik dengan mencatatkan 5 kali umpan silang, 5 kali umpan kunci, dan 1 asis. Rating untuk Callum Hudson Odoi adalah 7,6.

3. Mateo Kovacic

Mateo Kovacic. (via Getty Images)
Mateo Kovacic. (via Getty Images)

Pemain 26 tahun ini menjadi pemain yang cukup underrated di skuad Chelsea musim ini. Meski tidak terlalu disorot media, peran Kovacic di lini tengah Chelsea sangat vital dalam hal memotong pola serangan lawan. Dan juga Kovacic memiliki keunggulan dalam hal mengontrol ritme pertandingan.

Kembali dipasangkan dengan Jorginho di lini tengah, Kovacic mampu tampil apik dengan membukukan 10 kali umpan panjang, 2 kali dribble bola, dan melepaskan 3 kali umpan kunci. Rating untuk Mateo Kovacic adalah 7,6.

2. Mason Mount

Mason Mount. (via Getty Images)
Mason Mount. (via Getty Images)

Pemain 22 tahun ini merupakan pemain andalan dari Chelsea dan juga timnas Inggris. Bahkan diusia yang masih cukup muda, Mount sudah diberik kepercayaan untuk menjadi pengatur permainan dari Chelsea dan timnas Inggris.

Biasa bermain sebagai gelandang tengah, pada laga melawan Crystal Palace, Mount dimainkan pada posisi gelandang serang. Tercatat, Mount melakukan 5 kali tembakan ke gawang, menyumbang 4 kali umpan kunci, dan 1 asis. Rating untuk Mason Mount adalah 8,4.

1. Christian Pulisic

Christian Pulisic. (via bizinstant.com)
Christian Pulisic. (via bizinstant.com)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun