Mohon tunggu...
Astrid Setya
Astrid Setya Mohon Tunggu... Freelancer - Happines adalah pilihan

Berbagi kisah perjalanan dari catatan harian, catatan kehidupan baik yang menyenangkan, gembira, menyedihkan hingga horor. Semoga catatanku ini bisa bermanfaat, menjadi berkat bagi yang membaca.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Keren, Lestarikan Budaya Jawa sambil Kulineran di Angkringan Omah Semar, Rekomended Pool

27 Agustus 2022   13:35 Diperbarui: 27 Agustus 2022   14:13 645
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menu angkringan yang selalu menggoda / Dokumentasi : pribadi

4. Hiasan Lampu

Lampu-lampu cantik berkesan kuno juga banyak ditemukan disini, seperti lampu gantung listrik, serta lampu teplok dengan bahan bakar minyak. 

5. Cantiknya Cermin Besar 

Ada cermin besar dengan berbagai ukuran ataupun model ukiran tradisional ikut menghangatkan suasana di angkringan ini. 

6. Kursi Sekolah Tahun 80an

Beragam model kursi yang biasa ada di ruang kelas pada masa 80 atau 90an ikut menghiasi, bahkan kursi kayu besar untuk rebahan atau disebut risban juga tertata rapi. 

7. Model Meja Lawasan

Kesan kuno semakin terasa saat melihat meja-meja kayu berukiran Jepara serta lawasan, ataupun meja peti tertata rapi di luar, atau dalam ruangan di lantai satu ataupun lantai dua. 

8. Kusen Besar

Tidak hanya kursi, meja, dinding yang terkesan antik, tetapi kusen jendela dan pintu pun menggunakan model kayu vintage ukuran besar. 

9. Lantai Motif Kuno

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun