Mohon tunggu...
Mahir Martin
Mahir Martin Mohon Tunggu... Guru - Guru, Aktivis dan Pemerhati Pendidikan

Penulis: Satu Tahun Pembelajaran Daring, Dirayakan atau Disesali? (Penerbit Deepublish, 2021); Hikmah Pandemi Covid-19 Relevan Sepanjang Masa (Guepedia, 2021); Catatan dari Balik Gerbang Sekolah untuk Para Guru (Guepedia, 2022); Motto: Reflection Notes: Ambil hikmahnya...

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas Pilihan

Sisi Lain Kemampuan Manajemen Waktu dalam Mengajar Daring

22 Desember 2020   07:40 Diperbarui: 22 Desember 2020   08:11 247
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Manajemen waktu (rumahmentor.wordpress.com)

Alhasil, kemampuan manajemen waktu dalam mengajar tidak mesti harus dilihat dari sisi guru yang harus bisa membagi waktu dengan baik. Terkadang justru manajemen waktu dari sisi siswa yang perlu diperhatikan.

Sebaik apapun guru merencanakan manajemen waktu mengajar di dalam RPP, jika siswa tidak fokus, maka semua itu tidak akan ada artinya. Jika guru ingin berhasil, guru juga harus memperhatikan sisi siswa ketika menyusun perencanaan manajemen waktu mengajar. Baik dari sisi kesiapan, maupun fokus siswa dalam menerima pembelajaran perlu diperhatikan. Inilah sisi lain kemampuan manajemen waktu dalam mengajar daring yang perlu dimiliki oleh para guru.

[Baca Juga: Mengajar Daring: Memberi Tugas Presentasi Mengacu pada Model SAMR]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun