Diharapkan kita bisa menyatukan semua kalangan melalui ajang ini di negara kita yang penuh dengan keragaman, sesuai dengan slogan IESF edisi ke-14 "Unity in Diversity".
Setelah mengetahui beberapa keuntungan yang didapat Indonesia dengan menjadi tuan rumah IESF Wrold Championship, semoga kesempatan tersebut bisa lebih dimanfaatkan oleh masyarakat dan pemerintah untuk bersama-sama membangun citra baik Indonesia di mata dunia.Â
Sehingga esports Indonesia dapat terus maju dan berkembang baik dari segi sumber daya manusia maupun pengelolaannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H