5. Repurpose.io. berfungsi untuk melakukan auto post sosial media
6. Jenni AI, merupakan platform kecerdasan buatan untuk membantu pengguna dalam penulisan Essay
7. Tome AI, membantu pengguna untuk membuat deck powerpoint presentasi secara otomatis dan cepat
8. Midjourney, platform design grafis akan menggambarkan sesuai perintah pengguna
9. Soundraw.io. generator musik bebas royalty AI untuk pencipta Vidio
10. Fireflies, platform yang bisa untuk mentaskrip sebuah suara ke dalam teks
11. D.id, merupakan platform yang dapat mengubah gambar wajah menjadi Vidio berkualitas tinggi dan photorealistic. Platform ini menghasilkan seperti gambar yang berpidato.
Dari beberapa platform di atas pastinya mempunyai kelebihan dan kekurangan. Jadi tetap optimis menjalani hidup, dan menikmati teknologi ini dengan sebaik mungkin dan penuh tanggung jawab.
Dan dengan adanya teknologi AI ini ada undang-undang dari pemerintah, semoga.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H