B.Rumusan Masalah
Adapun beberapa rumusan masalah yang penulis anggap penting untuk dibahas dalam makalah ini ialah, sebagai berikut.
1.Bagaimana Pengertian Sosiologi?
2.Bagaimana Metode Pendekatan Sosiologi?
3.Bagaimana Pendekatan Sosiologis Dalam Tradisi Intelektual Islam?
4.Bagaimana Signifikansi Pendekatan Sosiologis Dalam Studi Islam?
5.Apa saja Karya Utama dalam Studi Islam dalam Pendekatan Sosiologis?
C.Tujuan Pembahasan
Adapun tujuan yang diharapkan penulis dari pembahasan ini adalah, sebagai berikut.
1.Mendeskripsikan pengertian sosiologi.
2.Mendeskripsikan metode pendekatan sosiologi.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!