Mohon tunggu...
M Yahya Mukhlisin
M Yahya Mukhlisin Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

pengalaman adalah guru terbaik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengenal Kewarganegaraan yang Baik untuk negara

14 Oktober 2021   19:51 Diperbarui: 14 Oktober 2021   20:03 348
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mengenal Negara dan Kewarganegaraanyan yang Baik untuk Negara

Halo pembaca yang berbahagia kali ini artikel yang di suguhkan adalah tentang menjadi warga negara yang baik didalam pemerintahan, yuk smembaca sebagai wawasan untuk menjadi warga negara yang baik untuk persatuan dan kesatuan.

Unsur Negara adalah rakyat, wilayah dan pemerintahan. Salah satu unsur negara yang paling penting adalah rakyat. Rakyat yang bertempat tinggal dalam suatu negara akan menjadi penduduk negara yang bersangkutan. Setiap warga negara pastilah bersangkutan dengna negaranya dan hubungan tersebut dinamakan kewarnegaraan, Ketika hubunga antara negara dan warga negara maka lahirlahak-hak dan kewajiban dalam bernegara. Kewarganegaraan juga mencakup elemen, pertisipasi, hak dan kewajiban terhadap nilai-nilai sosial bersama. Aristotees seorang pimikir pada masa Yunani kuno menyatakan bahwa kewarganegaraan merupakan bentuk partisipasi warga negara dalam kehidupan publik. Warga Negara yang baik adalah mereka yang terlibat dalam kehidupan publik baik ketika sedang memerintah maupun diperintah, karena masyarakat atau earga yang demikian merupakan konstitusi dalam berdemokrasi. Warga Negara merupakn elemen yang sangat penting didalam negara karena sebuah negara tidak akan pernah ada tanpa ada warga negara. Di era milenial ini yangn ditandai dengan kemajuan teknologi, transportasi dan komunikasi serta semangat globalisai mendorong manusia untuk menajdi warga negara dunia, Bahkan negara maju dan kaya mencita-citakan dunia tanpa batas yang dapat merugikan bangsa yang sedang berkembang jika tidak  memiliki karakter bangsa dan rasa persatuan yang kuat juga didukung intelektualitas yang tinggi bagi warga negaranya. Hal ini sering mengakibatkan terjadinya konflik internal didalam negara karena perbedaan nilai-nilai dalam kehidupan masyarakat, berbangsa dan bernegara.

Bangsa Indonesia yang memiliki nilai-nilai yang tercermin dalam pancasila sekaligus merupakan pedoman nilai yang diyakini kebenarannya dan digali dari adat istiadat, kebudayaan, kepercayaan, kepada setiap generasi, agar karakteristik dan identitas bangsa tetap berdiri kokoh walaupun berbagai perubahan dakam kehidupan berbangsa dan bernegara. Oleh karean itu, perlu untuk kita semua kususnya pemerintah Indonesia dalam mengadakan pendidikan warga negara  yang berkarakter dan berwawasan kebangsaan, itu semua karena warga negara adalah anggota dari negara sehigga memiliki hubunga atau ikatan dengan negara tersebut, maka dari itu hubunga dengan kedudukan warga negara ini bersifat khusus sebab hanya mereka yang menjadi warga negaralah yang memiliiki hubungan timbal balik dengan negaranya. Orang-orang yang tinggal di wilayah negara, tetapi bukan warga negara dari negara itu tidak memiliki hubungan timbal balik dengan negara tersebut. Setiap negara juga berhak atau berwenang daam menentukan siapa saja yang menjadi warga negaranya. Negara tersebut juga tidak terikat dengan negara lain dalam  penetuan kewarganegaraan suatu negara. Meskipun demikian, dalam menentukan kewarnegaraan seseorang, negara tdak boleh melanggar "general principles"  atau asas-asas umum hukum internasional tentan kewarganegaraan. Asas-asas tersebut adalah :

Suatu negara tidak boleh memasukan orang-orang  yang sama sekali " tidak ada hubungan sedikitpun"  dengan negara yang bersangkutan seeabgai warga negaranya,  misalnya Indonesia bebas menentukan siapa saja yang menentukan akan menjadi warga negara, tapi Indonesia tidak dapat menyatakan bahwa semua orang yang ada dikutub selatan adalah juga warga negaranya.

Suatu negara juga tidak boleh menentukan kewarganegaraanya berdasarkan unsur-unsur (general principles). Misalnya Indonesia tidak dapat menyatakan bahwa yang dapat menjadi warga negara Indonesia adalah hanya dari orang Islam atau dari suku Jawa saja.

Dalam menjadi warga negara maka negara juga memberikan hak dan kewajiban bagi warga negaranya, karena itu pemerintahan dalam negara juga harus bijaksana dan memiliki sifa kearifan agar warga negaranya juga mau di arahkan kepada yang lebih baik guna kebaikan bersama dalam arti kebijakan yang dimiliki adalah kebijakan untuk menguasai dan dikuasi dengan baik yang harus dimiliki oleh semua warga negara. Karakter warga negara yang cerdas juga ada kaitannya dengan kompetensi warga negara itu sendiri, sebab warga negara yang cerdas mesti memenuhi kompetensi dan juga mengaplikasikannya dala kehidupan sehari-hari. Warga negara yang cerdas memiliki peranan penting dalam peradabn baru untuk Indonesia, meski diakui mewujudkannya tidaklah mudah melainkan memerlukan waktu dan juga proses yang panjang juga fasilitas yang memadai seperti pengetahuan, pemahaman, sikap dan prilaku. Setiap warga negara sebenarnya memiliki potensi dasar mental yang dapat dikembangnkan menurut Nursid Sumatmadja (1998) yaitu:

Minat (sense of interest)

Dorongan ingin tahu (senseof cuirosity)

Doronga inign membuktikan kenyataan (sense of reality)

Dorongan ingin menyelidiki (sense of in quiry)

Dorongan ingin menemukan sendiri (sense of discovery

Warga negara juga berpartisipasi dalam ketersediaan dan keikutsertaan dalam berbagai kegiatan kehidupan berbangsa dan bernegara, partisipasi yang diberikan bisa berbagai bentuknya seperti sacara fisik maupun secara non-fisik, untuk pertisipasi yang terbaik tentu saja partisiapsi yang dilandasi oleh kesadaran dan kemauan dalam masyarakat atau warga negara itu sendiri, ada tiga (3) partisiapasi yaitu 1). Berbentuk tenaga, 2). Berbentuk pikiran, 3).Berbentuk materi.

Hak dan Kewajiban warga negara merupakan sesuatu yang tidak dapat dipisahkan, bahwa setiap warga negara memiliki hak dan kewajiban untuk mendapatkan penghidupan yang layak, akan tetapi banyak sekali warga negara yang belum menadapatkan hak dan kewajiban secara layak. Cotnoh kewajiban warga negara Indonesia

Kewajiban membayar pajak dan retribusi yang ditetapkan pemerintah pusat maupun daerah

Kewajiban mentaati, tunduk dan patuh paeraturan hukum yang berlaku

Kewajjiban menghargai orang lain

Kewajiban untuk mengikuti pendidikan dasar

Kewajiban untuk melakukan pembelaan kedaulatan negara

Kewajiban untuk tunduk kepada pemabatan atas hak pembebasan.

Contoh Hak warga negara Indonesia yaitu:

Persamaan kedudukan dalam hukum yang tercantum dalam pasal 27 ayat 1

Hak atas pekerjaan dan penghidupan yang  layak dalam pasal 27 ayat 2

Hak untuk hidup mempertahankan kehidupannya tercantum dalam pasal 28A

Hak untuk membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkwaninan yang sah tercantum dalam pasal 28 B ayat 1

Hak atas kelangsungan hidup

Hak untuk mengembangkan diri dan melalui pemenuhan kebutuhan dasar dan berhak mendapat pendidikan, ilmu pengetahuan dan teknologi, seni budaya untuk meningkatkan kualitas hidup manusia. Tercantum dalam pasal 28 B ayat 1

Hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan dan kepastian hukum yang setara.

Hak untuk mempunyai kepemilikan pribadi

Untuk mencapai keseimbangan antara hak dan kewajiban, yaitu dengan cara mengetahuii posisi diri kita sendiri. Sebagai seorang warga negara harus tau hak dan kewajibannya. Konsep hak-hak manusia semata-mata pada harkat dan martabat manuisa itu sendiri sebagai subyek dalam kehidupan dan juga tentang negara adalah suatu wilayah yang ditempati oleh sekelompok orang yang memiliki tujuan bersama, untuk itu Hak adalah kuasa untukk menerima dan melakukan suatu yang semestinya diterima atau dilakukan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun