Mohon tunggu...
Luna Septalisa
Luna Septalisa Mohon Tunggu... Administrasi - Pembelajar Seumur Hidup

Nomine Best in Opinion 2021 dan 2022 | Penulis amatir yang tertarik pada isu sosial-budaya, lingkungan dan gender | Kontak : lunasepta@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Child Free atau Tidak, Jangan Paksakan Pilihan Hidup Anda pada Orang Lain

30 Agustus 2021   17:21 Diperbarui: 8 Februari 2023   15:43 1199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi childfree | Sumber gambar: diunggah dari The Guardian via tribunnews.com

Oleh karena itu, Anda juga tidak perlu memaksakan pilihan child free pada orang lain. Jangan pula mengatai mereka yang pilihan hidupnya mengikuti arus mainstream sebagai kaum close minded dan kuno.

Bukankah pilihan adalah tanggung jawab masing-masing individu yang menjalaninya? Lalu, mengapa harus memaksakan pilihan hidup kita pada orang lain? Memangnya kalau orang lain memilih childfree akan merugikan hidup kita, membuat kita jadi miskin, kelaparan atau mengancam nyawa kita, misalnya?

Sudahlah, jangan jadi orang gumunan begitu. Alih-alih mengatai mereka yang memilih childfree sebagai orang yang egois, berkacalah pada diri Anda dulu. Sudahkah Anda menjadi orangtua yang baik dan tidak egois pada anak sendiri?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun