Mohon tunggu...
Listhia H. Rahman
Listhia H. Rahman Mohon Tunggu... Ahli Gizi - Ahli Gizi

Lecturer at Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Holistik ❤ Master of Public Health (Nutrition), Faculty of Medicine Public Health and Nursing (FKKMK), Universitas Gadjah Mada ❤ Bachelor of Nutrition Science, Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro ❤Kalau tidak membaca, bisa menulis apa ❤ listhiahr@gmail.com❤

Selanjutnya

Tutup

Healthy Artikel Utama

Hal-hal yang Membuat "Udah Makan, tapi Kok Masih Laper?"

2 Desember 2017   09:26 Diperbarui: 6 April 2022   03:36 6758
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Yup, di sinilah poinnya. Jika makanan yang kamu makan kebanyakan adalah jenis karbohidrat misalnya nasi dengan lauk mie goreng, maka jadi tak heran kalau kenyangmu tak akan bertahan lama. Mengapa? 

Karena seperti yang sudah dikatakan tadi, karbohidrat dibakar cepat, diubah jadi glukosa jadi tenaga. Untuk itu, usahakanlah jangan makan makanan yang banyak mengandung karbohidrat. 

Tambahkanlah protein sebagai teman makanmu agar kenyangmu jadi awet. Isilah piringmu dengan sumber protein seperti telur, ikan, daging, tahu, tempe, susu, yogurt dan saudara-saudaranya.

Bagaimana dengan lemak? Lemak juga berperan dalam mengerem laparmu dengan memperlambat pencernaanmu dan meningkatkan produksi hormon yang membuatmu jadi kenyang. 

Tapi, bukan berarti harus makan lemak dengan porsi yang banyak. Pastikan seperempat dari total kebutuhan harian saja cukup,kok! Kurang lemak memang buat kamu jadi sering lapar, tetapi gak yakin deh kalau selama ini kamu kekurangan lemak. Bukannya malah berlebih? #eh

Selain teman protein, serat juga jadi salah satu kunci agar kenyangmu bisa langgeng. Serat yang banyak terkandung dalam sayuran dan buah-buahan mampu membuat pengosongan dalam pencernaanmu lebih lama. Bukan hanya itu, serat yang kamu makan juga menyumbang vitamin dan mineral dan perannya yang penting dan tidak boleh dilupakan yaitu keberadaanya membuat pencernaan makin lancar! Bonus combo!

Atau kamu bukan lapar tapi kehausan?

Coba diingat sudah minum belum? Karena ternyata bisa jadi sinyal itu bukanlah lapar melainkan kamu hanya butuh asupan cairan saja.  Jadi sebelum memutuskan untuk makan lagi, ambilah segelas-dua gelas air putih dan biarkan tubuhmu yang mengatakan sebenarnya, ya.

Jangan-jangan Kamu sedang Stres!

ilustrasi | http://www.patriciaraybon.com
ilustrasi | http://www.patriciaraybon.com
Stres karena dirinya tak kunjung ungkapkan cinta? Eits, jangan salah. Stress ini jangan-jangan yang membuatmu jadi laper aja, ciyus.

Ketika kita stres, tubuh kita tidak hanya pasrah berdiam diri. Tubuh akan memberi respon stresmu dengan menghasilkan suatu hormon yang bernama kortisol. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun