Mohon tunggu...
Lina WH
Lina WH Mohon Tunggu... Freelancer - Freelance

• Ibu dari seorang anak laki-laki, Mifzal Alvarez.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Hilang Nurani - Bagian 10

12 Desember 2018   22:47 Diperbarui: 12 Desember 2018   23:12 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lelaki pengecut yang bisa membuat perempuan jatuh cinta dan tergila-gila kepadanya, namun dibalik semua itu ternyata ada maksud jelek yang tersirat. Lain dengan lelaki sejati yang bisa membuat wanita jatuh cinta kepada dirinya lalu dirinya sendiri selamanya hanya akan jatuh cinta pada wanita tersebut dengan niat positif.

Beberapa hari kemudian...

Aldo dan kawan-kawan ternyata tahu tentang Kanaya yang sudah putus dengan Athen. Mereka tahu dari teman-teman kampus yang tidak lagi melihat keduanya bermesraan layaknya raja dan ratu. Aldo tidak mau banyak tanya, tetapi memberi apresiasi kepada Kanaya yang telah berani bertindak sebagaimana seharusnya.

"Bagus, Kan! Lanjutkan menjauhi Athen," kata Aldo singkat.

"Pasti, Do! Dan semoga Athen dijauhkan juga dari orang-orang baik seperti aku dulu," balas Kanaya dengan senyum bercanda.

"Ah, memang ada perempuan sepertimu yang mudah jatuh cinta dan mudah luluh? Nggak ada, Kan. Mungkin kamu belum pernah pacaran sebelumnya. Jadi masih katrok!" Canda Aldo.

"Ya sudahlah. Itu biar menjadi pelajaran buat aku." Jawab Kanaya santai. 

SELESAI... 
Lina WH 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun