Mohon tunggu...
Lilia Gandjar
Lilia Gandjar Mohon Tunggu... Tutor - Penikmat aksara dan pencinta kata-kata.

Penyuka dunia tulis menulis.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Beralih ke Makanan Sehat

12 Agustus 2022   21:00 Diperbarui: 12 Agustus 2022   21:06 601
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sup-supan adalah makanan yang dapat dibuat dengan anggaran kecil, namun sehat. (Sumber: www.freepik.com)

Untuk buah, cari buah-buah diskon, alias yang agak keriput-keriput tapi masih bagus. Harganya akan miring dan dapat dibeli eceran. Misal, pisang Cavendish Rp 2.000 per potong, jeruk Rp 20.000 per 8 buah, naga merah Rp 5.000 - 8.000 per buah, apel Rp 5.000 per buah.

Jika ada sedikit lahan untuk bercocok tanam, sebaiknya menanam sayuran hijau. Atau ada alternatif membuat microgen. Keduanya dapat menghemat uang untuk belanja sayur.

Baca juga: Microgreen, Si Mungil yang Menyehatkan

Sayuran yang mudah tumbuh tanpa perawatan khusus adalah pepaya Jepang, katuk, dan ginseng.

Lalu, sup sayur dan telur adalah alternatif makanan paling irit, tetapi sehat. Misalnya, 1 butir telur dicampurkan dalam rebusan daun katuk. Itu sudah jadi makanan sehat.

Sup-supan adalah makanan yang dapat dibuat dengan anggaran kecil, namun sehat. (Sumber: www.freepik.com)
Sup-supan adalah makanan yang dapat dibuat dengan anggaran kecil, namun sehat. (Sumber: www.freepik.com)

***

Jadi, kalau harga mi instan naik, ada alternatif makanan sehat yang murah dan sehat.

Makanan adalah bahan bakar untuk manusia. Makanan memberikan kalori dan nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk berfungsi. Jika jumlah kalori atau nutrisi suatu makanan kurang, maka akan mempengaruhi kesehatan.

Makanan sehat penting untuk berbagai alasan. Diantaranya sebagai bahan bakar tubuh, memberikan nutrisi yang diperlukan tubuh, menurunkan risiko penyakit, meningkatkan kesempatan umur panjang, serta meningkatkan kesehatan mental dan fisik yang optimal. (*)

Referensi: (1), (2)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun