Obesitas dapat diantisipasi sejak dini, tapi tidak dapat diobati dalam waktu singkat. Butuh komitmen yang kuat untuk mengontrol diri dan mengamati diri sendiri.
Dan kegiatan terbaik untuk mengisi waktu, selama masa pengobatan, adalah memperlengkapi pengetahuan tentang nutrisi, memecahkan permasalahan-permasalahan seputar kehidupan, dan menyusun ulang konsep-konsep pribadi.
Obesitas bukan hanya permasalahan fisik, namun juga melibatkan mental.
Sebab obesitas bukan hanya permasalahan fisik, namun juga melibatkan mental. Sehingga solusi untuk obesitas harus pengobatan yang bersifat holistik atau mencakup seluruh sisi kehidupan si obes. (*)
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI