Mohon tunggu...
Lia
Lia Mohon Tunggu... Lainnya - A Science and Pop Culture Enthusiast

Passionate on environment content, science, Korea and Japanese culture.

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Mengapa Hutan Mangrove Itu Penting? #MangroveNextLevel

4 September 2021   11:35 Diperbarui: 4 September 2021   11:53 329
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Nature. Sumber ilustrasi: Unsplash

Misalnya, kelompok masyarakat tertentu yang awalnya melakukan eksploitasi berlebihan menjadi lebih proaktif dalam pelestarian hutan mangrove. 

Peningkatan kesadaran masyarakat ini biasanya akan lebih mudah jika ada pengembangan manfaat hutan mangrove yang dapat dirasakan secara langsung. Contohnya, menjadikan hutan mangrove secara ekowisata yang menghasilkan pendapatan tambahan bagi masyarakat sekitar. 

Hal ini juga telah banyak diterapkan di sebagian besar wilayah di Indonesia, tetapi sekali lagi perlu optimalisasi secara menyeluruh atau peningkatan level pelestarian (Mangrove Next Level).

Ekosistem mangrove, ekosistem yang tidak hanya penting tetapi juga menjadi kunci penyangga bagi biodiversitas kehidupan akuatik. Ekosistem yang menjadi rumah bagi keanekaragaman hayati yang ada. Ekosistem mangrove bukan hanya ekosistem tetapi penyangga masa depan bagi sumber daya akuatik dan kehidupan manusia. 

Bersama dan berkolaborasi, serta bukan sekadar memikirkan keuntungan ekonomi semata maka pelestarian hutan mangrove dalam Mangrove Next Level ini dapat direalisasikan. Sebelum rusak, menjaga dan merawat adalah pilihan bijak untuk generasi masa depan sehingga melestarikan hutan mangrove juga turut mewujudkan kehidupan secara berkelanjutan.

Referensi:

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan [KLHK]. 2020. Peta Mangrove Nasional dan
Status Ekosistem Mangrove di Indonesia. https://kkp.go.id/ [diunduh 27 Juli 2021].
Kementerian Kelautan dan Perikanan [KKP]. 2020. Peta Mangrove Nasional dan Status Ekosistem
Mangrove di Indonesia. https://kkp.go.id/ [diunduh 27 Juli 2021].
Karimah. 2017. Peran ekosistem hutan mangrove sebagai habitat untuk organisme laut. Jurnal
Biologi Tropis. 17(2): 51-58.
Pramudji. 2000. Upaya pengelolaan hutan mangrove dilihat dari aspek perlindungan lingkungan.
Oseana. 25(3): 1-8.
Riwayati. 2014. Manfaat dan fungsi hutan mangrove bagi kehidupan. Jurnal Keluarga Sehat
Sejahtera. 12(24): 17-23.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun