Mohon tunggu...
Tyan Nusa
Tyan Nusa Mohon Tunggu... Seniman - Mahasiswa

Sedang Menempuh Studi Teologi di Fakultas Teologi Wedabhakti Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

3 Puisi Keberangkatan

10 Desember 2020   21:50 Diperbarui: 10 Desember 2020   21:58 213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dengan jalak betina depan rumahmu.

Yang sering bertengger di ujung lumbung di bawah Oak yang kalian tanam

di atas bukit yang tumbuh dewasa barang sejam.

Lalu tumbang dalam sekali ayunan.

Juga jarak!

Antara dermaga putih dan gugusan perahu-perahu tua yang lantaran lama tersesat

di laut hingga raib dan hanyut di arus wajahmu

Kau tambatkan semuanya di dasar hatimu

menyembuyikan hening dari denting lonceng-lonceng Balangiga

menara yang tinggi menyaksikan perang saudara nenek moyang kita

Temaram dalam kisah satu pekan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun