i. Menetapkan seorang bupati di Kalimantan Timur sebagai tersangka dalam kasusÂ
korupsi Bandara Loa Kolu yang diperkirakan merugikan negara sebesar Rp 15,9Â
miliar (2004).Â
j. Kasus korupsi di KBRI Malaysia (2005).Â
3. Upaya Edukasi Masyarakat/MahasiswaÂ
a. Memiliki tanggung jawab guna melakukan partisipasi politik dan kontrol sosialÂ
terkait dengan kepentingan publik.Â
b. Tidak bersikap apatis dan acuh tak acuh.Â
c. Melakukan kontrol sosial pada setiap kebijakan mulai dari pemerintahan desaÂ
hingga ke tingkat pusat/nasional.Â
d. Membuka wawasan seluas-luasnya pemahaman tentang penyelenggaraan peme-Â
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!