Seusai azan bekumandang
Kutitipkan doa
menyampaikan rindu yang terlalu berat
seumpama air hujan yang tertahan di angkasa
kutitipkan bait-bait doa..
karena doa antara azan dan iqomah
Dibersamai para malaikatNya
kuingin menyebut satu nama
Ya Rasulullah...Ya Rasulullah..Ya Rasulullah..
Jakarta, 9 Mei 2018
Untukmu yang menanti Ramadhan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!