Mohon tunggu...
laela awalia
laela awalia Mohon Tunggu... Hoteliers - Perempuan biasa dari Lampung. Blogger amatir.

Perempuan yang suka jalan-jalan untuk kemudian diabadikan tidak hanya dengan foto, tetapi juga dengan tulisan. Bisa dihubungi di azkia_04@yahoo.com. Sila berkunjung ke blog pribadi di azkia-04.blogspot.com.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

5 Catatan untuk Wisata Asik Palembang

12 Maret 2020   10:37 Diperbarui: 12 Maret 2020   10:49 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kamar Deluxe Twin Cordella Inn Palembang (Dok. Omega Hotel)

Ssstt, saya juga sudah masukkan hotel ini dalam daftar penginapan kalau saya ke Palembang nanti!

5. Pilih Sendiri Moda Transportasi

Setidaknya ada 3 moda transportasi umum yang sering digunakan wisatawan untuk berkunjung ke Palembang. Dengan pesawat udara, kereta api, dan bus antar propinsi. Kalau ingin cepat sampai, tentu saja dengan pesawat udara. 

Kalau ingin menikmati perjalanan sambil bercengkrama dengan banyak orang, silahkan pakai moda kereta api atau bus antar provinsi. Kalau saya pribadi, lebih suka naik kereta api.

Suasana di kereta malam (Dok. Pribadi)
Suasana di kereta malam (Dok. Pribadi)

Selain harganya relatif murah, kenyamanan di dalam gerbong selama perjalanan pun sudah lebih baik dari beberapa tahun silam. Kalau dari Lampung, Anda bisa memilih kereta api yang berangkat pagi atau malam hari. 

Sebagai informasi, selisih harga tiketnya lumayan lho. Tiket kereta api pagi Lampung-Palembang hanya dibanderol dengan harga Rp 35.000,- sedangkan tiket kereta api malam bisa sekitar Rp 120.000,- hingga Rp 200.000,-an.

Nah, selama di Palembang juga banyak moda transportasi untuk berkeliling kota. Mulai dari LRT, ojek online, juga angkot dan bus kota.

Bagaimana? Sudah siap ke Palembang? Yok, bareng saya!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun